EFEKTIVITAS KONSELING KELOMPOK TERHADAP KEMAMPUAN INTRAPERSONAL DALAM BIDANG SOSIAL SISWA KELAS VII DENGAN GURU DI SMPN 1 SARONGGI

  • SYAIFUL ALIM SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM AT TAHDZIB
  • rusmiyati rusmiyati
  • Rita Ulfasari

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami bagaimana proses pelaksanaan bimbingan kelompok serta pengaruhnya terhadap peserta didik atau siswa. Subjek yang diteliti yaitu siswa kelas VII A, VII B dan VII C. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis eksperimen yang berusaha menelaah dan mengetahui antara variabel satu dengan variabel lain. Data yang diperoleh dilapangan diolah dengan menggunakan bantuan SPSS versi 25.0 for windows.

Metode dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi dan instrumen angket, hal tersebut dilakukan untuk memperoleh data terkait subjek yang menjadi pokok penelitian. Sampel dalam penelitian ini diambil sebanyak 59 orang siswa dengan menggunakan teknik probability sampling yaitu random.

Pembahasan dalam penelitian secara garis besar menjelaskan mengenai alur pernyataan bahwa indikator-indikator dari kemampuan intrapersonal yang memang perlu ditingkatkan selain aspek kognisi yaitu bahwa konseling kelompok sangat efektif dalam meningkatkan hal tersebut.

Kesimpulan penelitian ini yaitu konseling kelompok sangat efektif dan berpengaruh untuk meningkatkan kemampuan intrapersonal siswa kelas VII A, B, dan C, yang terkategori dalam beberapa indikator sebagai berikut:

Kata Kunci: Bimbingan Kelompok, Kemampuan Intrapersonal, Sosial

References

Ahmadi, Abu. 1991. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.
Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Azwar, Saifuddin. 2008. Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Devianti, Rika. Psikologi Komunikasi. STAI Auliaurrasyidin Tembilahan.
Fahmi, Nasrina Nur. 2016. Layanan Konseling Kelompok Dalam Meningkatkan Rasa Percaya Diri Siswa Smk Negeri 1 Depok Sleman. Jurnal Hisbah, Vol. 13, No. 1 .
Gazda, George M. 1984. Group Counseling A Developmental Approach. Third Edition. Toronto: Allyn and Bacon. Inc.
Kuntjojo. 2009. Metodologi Penelitian. Tidak diterbitkan.
Luddin, Abu Bakar M. 2010. Dasar-Dasar Konseling‟‟Tinjauan Teori Dan Praktik‟‟. Medan:Perdana Mulyana Sarana.
Naway, Fory Armin. 2017. Komunikasi & Organisasi Pendidikan. Gorontalo: Ideas Publishing.
Nurihsan, Achmad Juntika. 2005. Strategi Layanan Bimbingan dan Konseling. Bandung: Refika Aditama.
Prayitno. 2004. Pedoman Khusus Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah. Departemen Pendidikan Nasional.
Rakhmat Jalaluddin. 2007. Psikologi Komunikasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Rifdha. R. 2017. Skripsi. Pengaruh Layanan Konseling kelompok Terhadap Pengelompokan Sosial Pada Siswa SMP Pab 2 Helvetia. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Alfabeta, Bandung.
Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Triwiyanto, Teguh. 2014. Pengantar Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Tarmizi. 2011. Pengantar Bimbingan dan Konseling. Medan: Perdana Publishing.
Zaitun. Sosiologi Pendidikan, Analisis Komprehensif Aspek Pendidikan dan Proses Sosial. Pekanbaru: Publishing and Consulting Company.
Published
2021-02-02
Section
Articles